Udara Terdiri dari Zat Apa Saja

Udara yang ada di sekeliling kita dan kita hirup tiap hari ini tidak dapat kita lihat. Namun hanya dapat kita rasakan. Udara sangat penting bagi makhluk hidup.





Ruang tanpa udara disebut dengan ruang hampa udara.

Udara adalah benda gas yang merupakan campuran dari berbagai macam gas.
Sebagaian besar udara terdiri dari:
1. Nitrogen (zat lemas) = 79%
2. Oksigen (zat asam) = 20%.






Sebagian kecil terdiri atas:
3. Karbondioksida.
4. Helium.
5. Xenon.
6. Argon.
7. Kripton.


Itulah kandungan udara.